Seleksi Penerimaan Pegawai Pemerintahan Non Pegawai Negeri(PPNP) di Kemdikbudristek Tahun 2021
Seleksi Penerimaan Pegawai Pemerintahan Non Pegawai Negeri(PPNP) di Kemdikbudristek - Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi Republik Indonesia atau yang lebih mudah disebut Kemdikbudristek adalah salah satu kementerian dalam pemerintah Indonesia yang menyelenggarakan urusan di bidang pendidikan anak usia dini, pendidikan dasar, pendidikan menengah, pendidikan vokasi, dan pendidikan tinggi, pengelolaan kebudayaan, penelitian, riset dan pengembangan teknologi saat ini sedang mengadakan seleksi penerimaan pegawai non pegawai negeri (PPNP).
Kementerian
Pendidikan dan Kebudayaan mempunyai tugas menyelenggarakan urusan pemerintahan
di bidang pendidikan dan kebudayaan untuk membantu Presiden dalam
menyelenggarakan pemerintahan negara. Kepemimpinan Kementerian Pendidikan,
Kebudayaan, Riset, dan Teknologi berada di bawah Presiden dan bertanggung jawab
langsung kepada Presiden, dan dipimpin oleh seorang Menteri Pendidikan,
Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Mendikbudristek).
Dalam upaya peningkatan kualitas pelayanan kepada
masyarakat, kantor bahasa Provinsi jambi pada memberi kesempatan bagi Anda
untuk menjadi Pegawai Pemerintahan Non Pegawai Negeri (PPNPN) melalui seleksi
penerimaan Pegawai Pemerintahan Non Pegawai Negeri tahun anggaran 2021. Peserta
yang lolos akan ditempatkan di Unit Layanan Terpadu (ULT).
SELEKSI PENERIMAAN PEGAWAI PEMERINTAHAN NON PEGAWAI NEGERI (PPNPN) DI KANTOR BAHASA PROVINSI JAMBI TAHUN ANGGARAN 2021
Mendikbudristek Nadiem Makariem Bersama Sejumlah Awak Media |